Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

7 REKOMENDASI TAYANGAN KARTUN UNTUK ANAK

Gambar
Foto : Google Adakalanya ilmu parenting tidak berjalan sesuai ekspektasi kita. Tidak seideal yang kita inginkan.  Dalam ilmu parenting,  anak sebaiknya tidak perlu menonton televisi, tapi nyatanya kadang ada saat-saat dimana mereka tidak bisa dialihkan untuk tidak menontonnya. Sebagai ibu, tentu serba salah jika kita tidak menuruti keinginan anak. Bisa jadi,  ketika kita tidak menuruti keinginan anak untuk menonton televisi di rumah,  mereka malah pergi ke rumah temannya yang membuat kita tidak bisa mengawasi apa saja yang mereka lakukan. Kalau sudah begitu,  terkadang seoran ibu lebih memilih untuk menuruti keinginan mereka, yaitu menyalakan televisi untuk mereka.  ' Dari pada main nggak jelas,  mending di rumah sajalah ,' kurang lebih seperti itu anggapan para ibu.  Dalam situasi seperti ini,  penting bagi ibu untuk memilihkan tayangan yang baik bagi anak-anak. Tayangan yang sesuai dengan usia mereka, seperti kartun misalnya.  Namun,  jangan salah memili

MOTHERHOOD & HOUSEWIFE, BLOGNYA EMAK DASTER

Gambar
Foto : Pixabay Dunia  blogging  adalah dunia yang sangat baru buatku.  Awal mengenal blog adalah saat mengikuti Oprec One Day One Post Batch 7. Ya, itulah pertama kali aku membuat blog.  Awalnya sempat ragu ketika akan membuat blog demi mengikuti oprec ini,  karena benar-benar belum pernah membuat blog. Hanya pernah mendengar,  namun belum pernah mengetahui tampilan blog seperti apa.  Apalagi mengetahui serba-serbi di dalamnya. Hingga akhirnya rasa penasaran dan tertantang membuatku melanjutkan ikut oprec ini dan membuat blog sebagai syaratnya. Menulis di blog bukan di media sosial yang lain. Dengan bermodalkan tanya ini-itu kepada Mbak Isnania salah satu PJ ODOP, akhirnya aku bisa membuat blog untuk posting tulisan setiap harinya.  Di ODOP ini,  aku lebih bisa mengenal dunia blogging.  Masuk ke kelas nonfiksi dengan program pengoptimalan blog membuatku lebih tahu apa saja yang berkaitan dengan blog. Ternyata,  blog itu harus memiliki niche,  blog itu kalau bisa daftar

SMARTPHONE DAN REMAJA

Gambar
Foto : Pixabay Menjadi orang tua di era milenial seperti sekarang ini mempunyai tantangan tersendiri. Pengawasan yang ekstra hati-hati harus dilakukan saat mengasuh anak yang kini dibarengi dengan kemajuan teknologi yang sangat pesat. Misalnya saja tentang kecanggihan akses internet yang bisa dijangkau dalam genggaman tangan atau kemudahan mobilitas dengan banyaknya kendaraan yang tersedia.  Salah satu yang ingin saya bahas di sini adalah kecanggihan mengakses internet yang hanya dalam genggaman tangan. Ya,  di era milenial ini smartphone atau telepon pintar sudah menjadi barang lazim yang wajib dimiliki oleh setiap orang. Semua menjadi mudah. Segala hal bisa dilakukan secara on-line ,  entah itu belanja, menabung,  belajar,  jual-beli,  dan sebagainya.   Kecanggihan teknologi dalam smartphone/ HP bagai dua sisi mata uang. Bagi orang yang tepat menggunakannya, smartphone menjadi barang yang harus dimiliki. Berbeda jika yang menggunakannya orang yang salah,  atau